Tips Dan Trik Membuat Kue Marmer Cake

Kue Marmer (Marmer Cake)


Tips Kuliner, Kabaminangnews.blogspot.co.id | News : Kue Marmer biasa disebut juga dengan nama Kue Marble, merupakan kue jenis bolu klasik yang memiliki motif-motif menarik pada bagian-bagian kuenya. Kue jenis ini enak sekali jika dipadukan sambil minum kopi atau teh pada pagi hari maupun sore hari. Walaupun tergolong kue klasik dan biasa, akan tetapi kue marmer selalu memiliki tempat di hati penggemarnya tersendiri. 

Pada kesempatan kali ini penulis akan memberikan info tentang Cara Membuat Marmer Cake.

Berikut Tips Pembuatan Marmer Cake :

Bahan-Bahan

5 butir telur, 125gr gula pasir, 1 sdt sp/Tbm, 1 sdt vanilla bubuk, 150gr tepung terigu serba guna, 15 gr maizena, 15gr susu bubuk, 100gr margarine (50 butter+50 margarine) kemudian lelehkan, 15gr coklat bubuk.

Cara Membuat

  • Siapkan loyang berbentuk bulat ukuran 20cm olesi dengan margarine hingga merata lalu sisihkan


  • Siapkan wadah untuk tepung terigu, vanilla bubuk, tepung maizena, susu bubuk kemudian ayak/kuncang hingga tercampur merata lalu sisihkan


  • Tambahkan lagi 1 wadah lalu masukan telur dan gula pasir serta SP/Tbm, lalu aduk menggunakan mixer hingga mengembang dan berwarna putih atau berjejak.


  • Setelah mengembang turunkan kecepatan mixer, lalu masukan tepung yang sudah di ayak/kuncangkan tadi secara perlahan sedikit demi sedikit sampai tercampur rata (Adonan sudah berwarna putih).


  • Masukan Margarine yang sudah dilelehkan aduk menggunakan spatula sampai semua adonan tercampur rata, kemudian setelah semua adonan merata tambahkan wadah lain, lalu ambil 2 sendok makan adonan yang sudah tercampur tadi untuk ditambahkan coklat bubuk sambil diayak/kuncang, lalu aduk.


  • Adonan yang berwarna putih tuangkan kedalam loyang, lalu di campur adonan cokelat secara perlahan sedikit demi sedikit, buat motif dengan menggunakan garpu


  • Kemudian Panaskan Oven/Microwave dengan suhu sekitar 180 derajat, masukan loyang yang berisi adonan, lalu tunggu kurang lebih 40-50 menit


  • Lakukan test tusuk menggunakan tooth pick (tusuk gigi) dan lihat ujung toothpick jika masih ada tekstur yang meleleh/menempel berarti kue belum matang, akan tetapi jika sudah padat dan tidak ada yang menempel, angkat kue dan kue sudah dapat disajikan 


Itulah sedikit tips dan trik dalam cara membuat kue marmer (marble cake), semoga bermanfaat. [KabaMinangNews]

1 komentar untuk "Tips Dan Trik Membuat Kue Marmer Cake"

CrownQQ Official 26 Januari 2021 pukul 11.39 Hapus Komentar
CrownQQ Agen DominoQQ BandarQ dan Domino99 Online Terbesar

Yuk Buruan ikutan bermain di website CrownQQ
Sekarang CROWNQQ Memiliki Game terbaru Dan Ternama loh...

9 permainan :
=> Poker
=> Bandar Poker
=> Domino99
=> BandarQ
=> AduQ
=> Sakong
=> Capsa Susun
=> Bandar 66
=> Perang Baccarat (NEW GAME)

=> Bonus Refferal 20%
=> Bonus Turn Over 0,5%
=> Minimal Depo 20.000
=> Minimal WD 20.000
=> 100% Member Asli
=> Pelayanan DP & WD 24 jam
=> Livechat Kami 24 Jam Online
=> Bisa Dimainkan Di Hp Android
=> Di Layani Dengan 5 Bank Terbaik
=> 1 User ID 9 Permainan Menarik
=> Menyediakan deposit Via Pulsa

Link Resmi CrownQQ:
-
- jpcrownqq.net
- jpcrownqq.org

Info Lebih lanjut Kunjungi :
Website : DominoQQ Online
Daftar CrownQQ : Poker Online
Info CrownQQ : Kontakk
Linktree : Agen Poker Online

WHATSAPP : +6287771354805
Line : CS_CROWNQQ
Facebook : CrownQQ Official
Kemenangan CrownQQ : Agen BandarQ